PMB adalah singkatan dari Praktik Mandiri Bidan, yaitu fasilitas kesehatan yang didirikan oleh bidan lulusan pendidikan profesi untuk memberikan pelayanan kesehatan kepada klien. PMB Nurhidayah memberikan layanan kesehatan untuk ibu, anak, bayi, balita, remaja putri, dan kespro.
Beberapa pelayanan yang diberikan di PMB Nurhidayah, antara lain: